Bagaimana tidak mata ini seketika menjadi panas...
Bagaimana tidak airmata ini jatuh meluncur deras di pipi...
Dan Bagaimana tidak kata kata ku tiba tiba terhenti...
Jika tiba-tiba tatapan mata itu terlintas begitu jelas di mataku...
Tatapan Mata yang menatap ku dengan kasih sayang...
Tapi aku yakin, Bapak juga sedang menatap ku saat ini dari atas sana...
Mungkin beliau juga rindu kepada ku, seperti aku yang merindu kepadanya saat ini...
Wallahualam...
Tatapan mata yang terasa begitu dalam menatapku...
Tatapan mata yang begitu lamaaaa menatap ku, seakan tidak pernah akan menatap lagi...
Yaaa... itu tatapan mata terakhir Bapak kepadaku, sebelum beliau berpulang kehadirat Allah Subhanawata'ala...
Rinduuu...
Cuma rasa yang tertinggal setelah ingatan tentang tatapan mata Bapak terlintas...
No comments:
Post a Comment